kejadian 2


Shallom kepada pembaca setia website GKIN HOSIANA kali ini kita akan melanjut kan pembahasan di kitab kejadian 2. dalam kitab kejadian satu kita sudah membahas detail tentang cerita penciptaan dari hal hal yang mungkin kita tidak bisa pahami secara harfiah kalimat-kalimat dalam alkitab dengan pengetahuan yang sangat minim. kita akan sama sama belajar di kitab kejadian 2 bersama sama. kita mulai dari ayat yang 1 sampai dengan ayat yang ke 3. Demikianlah diselesaikan langit dan bumi dan segala isinya. Ketika Allah pada hari ketujuh telah menyelesaikan pekerjaan yang dibuat-Nya itu, berhentilah Ia pada hari ketujuh dari segala pekerjaan yang telah dibuat-Nya itu. Lalu Allah memberkati hari ketujuh itu dan menguduskannya, karena pada hari itulah Ia berhenti dari segala pekerjaan penciptaan yang telah dibuat-Nya itu. nah ayat ini adalah ayat yang masih berlanjut ceritanya dari kitab kejadian 1. pada kitab kejadian 1. Allah menciptakan saja, tidak istirahat. nah di pasal yang kedua ini kita bisa lihat dalam ayat 1 sampai yang ke 3Allah menyelesaikan semua dan pada hari yang ke 7 lah Allah berhenti dari segala penciptaan. nah sekarang kita lanjutkan ke ayat berikutya.  Demikianlah riwayat langit dan bumi pada waktu diciptakan. Ketika TUHAN Allah menjadikan bumi dan langit, belum ada semak apapun di bumi, belum timbul tumbuh-tumbuhan apapun di padang, sebab TUHAN Allah belum menurunkan hujan ke bumi, dan belum ada orang untuk mengusahakan tanah itu; tetapi ada kabut naik ke atas dari bumi dan membasahi seluruh permukaan bumi itu. ketika itulah TUHAN Allah membentuk manusia itu dari debu tanah dan menghembuskan nafas hidup ke dalam hidungnya; demikianlah manusia itu menjadi makhluk yang hidup. 
nah bukti baru dari alkitab mengenai kondisi bumi pada waktu itu. bahwa belum timbul tumbuhan tumbuhan apapun di padang di karenakan Allah belum menurunkan hujan yang pertama kalinya untuk bumi dan belum ada manusia pertama belum mengusahakan tanah di sekitarnya. di ayat yang ke 7 membuat kita terkadang membuat kita bingung karena perbedaan terjemahan yang di pakai dalam bahasa menterjemahkan alkitab dari bahasa asli ibrani ke bahasa indonesia. di ayat 7 versi LAI di katakan "ketika itulah TUHAN Allah membentuk manusia itu dari debu tanah dan menghe mbuskan nafas hidup ke dalam hidungnya; demikianlah manusia itu menjadi makhluk yang hidup." dan dalam terjemahan alkitab bahasa yunani ke inggris lalu saya terjemahkan ke bahasa indonesia, di katakan "manusia debu tanah dan menghembuskan nafas kehidupan ke dalam hidungnya dan menjadi manusia yang hidup" (man the dust of the ground and breathed into his nostrils the breath of life and became man a being living ) nah kalau kita ita perhatikan dalam terjemahan ibrani yang di gunakan dalam bahasa inggris adalah kata "MEN" jadi ini bisa membuktikan bahwa pada hari ke 6 dalam kitab kejadian 1 itu dari Alkitab terjemahan LAI itu mengatakan bahwa Allah menciptakan dua manusia yaitu laki laki dan peremuan ( Maka Allah menciptakan manusia itu menurut gambar-Nya, menurut gambar Allah diciptakan-Nya dia; laki-laki dan perempuan diciptakan-Nya mereka. kej 1:27) lalu mana yang benar ? tergantung bagaimana anda membaca Alkitab dan melihat Alkitab asli dari bahasa yang di gunakan. nah sekarang melanjutkan dari pasal 2 ini di ayat yang ke 8 - 25. " Selanjutnya TUHAN Allah membuat taman di Eden, di sebelah timur; disitulah ditempatkan-Nya manusia yang dibentuk-Nya itu. Selanjutnya TUHAN Allah membuat taman di Eden, di sebelah timur; disitulah ditempatkan-Nya manusia yang dibentuk-Nya itu. Lalu TUHAN Allah menumbuhkan berbagai-bagai pohon dari bumi, yang menarik dan yang baik untuk dimakan buahnya; dan pohon kehidupan di tengah-tengah taman itu, serta pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat. Ada suatu sungai mengalir dari Eden untuk membasahi taman itu, dan dari situ sungai itu terbagi menjadi empat cabang. Yang pertama, namanya Pison, yakni yang mengalir mengelilingi seluruh tanah Hawila, tempat emas ada. Dan emas dari negeri itu baik; di sana ada damar bedolah dan batu krisopras. Nama sungai yang kedua ialah Gihon, yakni yang mengalir mengelilingi seluruh tanah Kush. Nama sungai yang ketiga ialah Tigris, yakni yang mengalir di sebelah timur Asyur. Dan sungai yang keempat ialah Efrat. TUHAN Allah mengambil manusia itu dan menempatkannya dalam taman Eden untuk mengusahakan dan memelihara taman itu.Lalu TUHAN Allah memberi perintah ini kepada manusia: "Semua pohon dalam taman ini boleh kaumakan buahnya dengan bebas, tetapi pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat itu, janganlah kaumakan buahnya, sebab pada hari engkau memakannya, pastilah engkau mati." TUHAN Allah berfirman: "Tidak baik, kalau manusia itu seorang diri saja. Aku akan menjadikan penolong baginya, yang sepadan dengan dia."Lalu TUHAN Allah membentuk dari tanah segala binatang hutan dan segala burung di udara. Dibawa-Nyalah semuanya kepada manusia itu untuk melihat, bagaimana ia menamainya; dan seperti nama yang diberikan manusia itu kepada tiap-tiap makhluk yang hidup, demikianlah nanti nama makhluk itu.Manusia itu memberi nama kepada segala ternak, kepada burung-burung di udara dan kepada segala binatang hutan, tetapi baginya sendiri ia tidak menjumpai penolong yang sepadan dengan dia. Lalu TUHAN Allah membuat manusia itu tidur nyenyak; ketika ia tidur, TUHAN Allah mengambil salah satu rusuk dari padanya, lalu menutup tempat itu dengan daging.Dan dari rusuk yang diambil TUHAN Allah dari manusia itu, dibangun-Nyalah seorang perempuan, lalu dibawa-Nya kepada manusia itu. Lalu berkatalah manusia itu: "Inilah dia, tulang dari tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki."Sebab itu seorang laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan ibunya dan bersatu dengan isterinya, sehingga keduanya menjadi satu daging. Mereka keduanya telanjang, manusia dan isterinya itu, tetapi mereka tidak merasa malu. 
nah sekerang kita lihat bersama sama dalam Alkitab terjemahan terbaru dikatakan ayat 8 Allah membuat taman eden di sebelah timur. menurut terjemahan asli dari kitab kejadian 2:8 di katakan "Dan Tuhan Allah memerintahkan surga untuk maju, dan ia menempatkan manusia yang ia ciptakan." jadi bisa dikatakan ada surga yang pertama kali di alam semesta ini dari kalimat atau pernyataan alkitab yang kita bisa lihat. dari posisi bumi dikatakan dengan jelas bahwa diciptakan nya taman eden di sebelah timur tapi kalau kita lihat dalam terjemahan ibrani Allah menciptakan surga di bumi untuk yang pertama kalinya untuk manusia tempati. di ayat selanjutnya lalu tuhan menumbuhkan berbagai macam pohon di surga itu dan bisa dimakan dan menarik. ada satu pohon kehidupan yang Allah buat juga ya itu pohon pengetahuan. ayat 8ini dengan yang di katakan oleh terjemahan mirip miri sama sama mengataan Allah menumbuhkan berbagai pohon yang bisa dimakan dan menumbuhkan pohon buah yang baik dan yang jahat atau pohon pengetahuan. dan kita lanjut dengan nama nama sungai yang ada di sekitar taman eden di alkitab terjemahan terbaru di katakan dalam ayat 10-14 di katakan mempunyai 4 sungai yang ada di sekitarnya taman eden yang pertama adalah sungai pison yang kedua adalah sungai gihon yang ketiga sunga tigris dan yang ke empat adalah sungai efrat. kita bahas ang pertama dari sungai pison dalam dua terjemahan mengatakan bahwa sungai ini mengairi tanah havilah dan terdapat emasmurni dan banyak bahan bahan minyak wangi di daerah itu. sungai yang kedua adalah gihon. dari dua terjemahan mengatakan bahwa sungai gihon ini bisa di temukan hanya tanah kush / kusy. terus sungai yang ke tiga adalah sungai tigris. dalam alkitab terjemahan bahasa indonesia mengatakan sungai ini mengalir di sebelah timur atau bisa di katakan di sebalah kanan dari taman eden. kita lanjut lagi sungai yang terakhir ya itu sungai ke empat adalah sungai efrat nah disini kita tidak melihat secara spesifik letak posisinya sungai efrat ini. nah kita lanjutkan di ayat yang ke 15. disitu di katakan Tuhan Allah mengambil manusia itu dan menempatkannya dalam taman eden supaya ada yang bisa memelihara tanaman 
setelah mereka melihat taman eden yang indah itu, lalu Allah memberikan perintah " semua pohon dalam tanaman ini boleh kau makan buahnya dengan bebas, tetapi pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat itu, janganlah kau makan buahnya, sebab ada hari engkau memakannya, pastilah engkau mati." coba kita bandingkan kalimat berikut dari bahasa terjemahan ibrani " dari semua pohon tanamana kau akan makan. janganlah kamu memakan dia baik atau buruk, karena pada hari kamu harus mati dari dia. kita bisa lihat di sini bisa di katakan kata kata yang di pakai sangat dekat. " sebelum kita masuk lebih dalam lagi kita lihat perkataan Allah yang selanjutnya "tidak baik, kalau manusia itu seorang diri saja. aku akan menjadikan penolong baginya, yang sepadan dengan dia." kalau kita lihat di ayat ini bisa di katakan Allah berfikir jika manusia itu sendiri kayaknya kurang pas untuk dia melakukan pekerjaan yang di berikanKu kepada dia. nah disini bisa di katakan Allah baru membuat wanita. selanjutnya ke ayat yang ke 20 kita bisa melihat bahwa manusia memberi nama segala ternak hewan liar mau yang di darat udara dan laut tapi dalam pikirnya " kok saya tidak ada yang sepadang dengan aku ya ?" di ayat 21 Allah membuat manusia itu tidur nyenyak, lalu Allah mengambil satu tulang rusuk dan membuat wanita itu. nah selanjutnya lalu laki laki itu berkata inilah tulang dari tulangku dan daging dari dagingku. ia akan menamai perempuan , sebab ia diambil dari laki laki. 

terima kasih sudah membaca penjelasan singkat tentang kitab kejadian 2 ini semoga bermanfaat jika ada kekurangan bisa menambahkan di kolom coment di bawah.